Bulukumba, Beranda.News — Anggota DPRD Kab. Bulukumba Dapil I (Ujung Bulu, Ujung Loe, Bonto Bahari), Juandy Tandean (Golkar) melaksanakan Reses/Temu Konstituen Masa Persidangan II Tahun Sidang 2023/2024. Reses tersebut dilaksanakan di Kel. Caile, Kec. Ujung Bulu, Kab. Bulukumba, Jumat, 8 Maret 2024.
Pelaksanaan Reses tersebut dihadiri oleh, Tokoh masyarakat, tokoh Perempuan, tokoh Pemuda, tokoh Agama, dan Para Tim Pemenangan dari Juandy Tandean. (**)

Also Read

















